RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )
Sekolah : ...........................
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA )
Kelas/Semester : V/ 1
Materi Pokok : Organ Tubuh Manusia dan Hewan
Waktu : 8 x 45 menit (5 X pertemuan)
Metode : Ceramah
A. Standar Kompetensi :
1. Mengidentifikasi fungsi organ tubuh manusia dan hewan
B. Kompetensi Dasar
1.3 Mengidentifikasi fungsi organ pencernaan manusia dan hubungannya dengan makanan dan kesehatan
C. Tujuan Pembelajaran**:
o Siswa dapat Menjelaskan tugas dari alat pencernaan dan menyebutkan bagian alat pencernaan
- Rongga mulut - Kerongkongan - Lambung | - Usus halus - Usus besar |
o Siswa dapat Memahami fungsi rongga mulut, kerongkongan, lambung, usus halus dan usus besar
o Siswa dapat Menyebutkan gangguan pada alat pencernaan makanan yang berhubung-an dengan makanan dan tata cara makanan
o Siswa dapat Memahami fungsi dari zat gizi, kandungan zat gizi dalam makanan
o Siswa dapat Memahami fungsi dari kar-bohidrat, protein, lemak, air, mineral dan protein serta menyebutkan sumbernya
o Siswa dapat Memahami menu makanan yang bergizi seimbang (empat sehat
o Siswa dapat Memahami cara mengolah bahan makanan dengan benar.
& Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian ( respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness)
D. Materi Essensial
Organ tubuh manusia dan hewan
o Alat Pencernaan Makanan Pada Manusia.
o Hubungan Makanan Dan Kesehatan
E. Media Belajar
o Buku SAINS SD Relevan Kelas V
F. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa
Pertemuan ke-1 | |||||||
Apersepsi dan Motivasi : o Menyampaikan Indikator Pencapaian Kompetensi dan kompetensi yang diharapkan | (5 menit) | ||||||
& sEksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru: F Siswa dapat Memahami peta konsep tentang alat pencernaan pada manusia. F Menjelaskan tugas dari alat pencernaan F Memahami proses pencernaan makanan secara mekanis dan kimia F Memahami fungsi kerongkongan dan lambung F Memehami peristiwa yang terjadi dilambung saat pencernaan F Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan F memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan. & Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi, guru: F membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna; F memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis; F memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut; F memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok; F memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok; F Menyebutkan enzim yang terdapat pada lambung. F Menyebutkan alat pencernaan
F Menyebutkan isi dari rongga mulut dan fungsinya seperti
& Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru: F Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa F Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan | (50 menit) | ||||||
o Mengulang proses pencernaan o Makanan mengalami proses penghancuran oleh gigi, lidah dan air liur. o Makanan dilumatkan lagi dengan pertolongan bermacam-macam getah lambung | (5 menit) | ||||||
o – | | ||||||
Pertemuan ke-2 | |||||||
Apersepsi dan Motivasi : o Mengulang materi pertemuan sebelumnya o Menyampaikan Indikator Pencapaian Kompetensi dan kompetensi yang diharapkan | (5 menit) | ||||||
& sEksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru: F Siswa dapat Memahami peta konsep tentang alat pencernaan pada manusia. F Memahami fungsi dari usus halus F Mampu menyebutkan enzim yang terdapat pada getah pankreas F Memahami fungsi dari usus besar F Memahami istilah dari – Gerak peristaltik – Umbai cacing F Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan F memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan. & Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi, guru: F Menyebutkan bagian dari usus halus – Usus dua belas jari – Usus kosong – Usus penyerapan F membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna; F memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis; F memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut; F memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok; F memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok; & Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru: F Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa F Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan | (50 menit) | ||||||
o Mengulang proses pencernaan o Terjadi pencernaan secara kimia dan penyerapan sari makanan di usu halus o Terjadi penyerapan air di dalam usus besar | (5 menit) | ||||||
o - | | ||||||
Pertemuan ke-3 | |||||||
Apersepsi dan Motivasi : o Mengulang materi pertemuan sebelumnya, dan membacakan Indikator Pencapaian Kompetensi o Memahami peta konsep tentang alat pencernaan pada manusia. | (5 menit) | ||||||
& dsEksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru: F Siswa dapat Memahami penyebab penyakit alat pencernaan pada manusia, seperti;
F Memahami gejala penyakit alat pencernaan pada manusia, seperti;
F Mengetahui cara memelihara kesehatan alat pencernaan
F Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan F memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan. & Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi, guru: F Menyebutkan gangguan pada alat pencernaan makanan yang berhubungan dengan makanan dan tata cara makanan F membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna; F memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis; F memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut; F memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok; F memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok; & Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru: F Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa F Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan | (50 menit) | ||||||
o Mengulang penyakit yang menyerang manusia, seperti diare, mag, radang usus, dan tifus | (5 menit) | ||||||
o - | | ||||||
Pertemuan ke-4 | |||||||
Apersepsi dan Motivasi : o Mengulang materi pertemuan sebelumnya, dan membacakan Indikator Pencapaian Kompetensi. o Memahami peta konsep tentang makanan | (5 menit) | ||||||
& dEksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru: F Siswa dapat Memahami fungsi dari zat gizi F Kandungan zat gizi dalam makanan F Memahami fungsi dari karbohidrat – Menghangatkan tubuh – Menjadi sumber zat tenaga F Memahami fungsi dari lemak sebagai sumber tenaga dan cadangan makanan F Memahami fungsi dari protein sebagai zat pembangun sumber tenaga F Memahami fungsi dari air untuk melarutkan zat makanan, melencar pencernaan dan mengatur suhu tubuh. F Memahami fungsi dari mineral sebagi zat pembangun dan pengatur tubuhs F Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan F memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan. & Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi, guru: F Menyebutkan makanan yang banyak mengandung karbohidrat F Menyebutkan makanan yang banyak mengandung lemak nabati dan hewani. F Menyebutkan makanan yang banyak mengandung protein nabati dan hewani F membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna; F memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis; F memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut; F memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok; F memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok; & Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru: F Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa F Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan | (50 menit) | ||||||
o Memberikan kesimpulan bahwa karbohidrat sebagai sumber tenaga, lemak sebagai cadangan makanan, protein sebagi pembangun tubuh, air untuk melarutkan makanan, mineral sebgai zat pembangun dan pengatur tubuh. | (5 menit) | ||||||
o - | | ||||||
Pertemuan ke-5 | | ||||||
Apersepsi dan Motivasi : o Mengulang materi pertemuan sebelumnya, dan membacakan Indikator Pencapaian Kompetensi. o Memahami peta konsep tentang makanan | (5 menit) | ||||||
& dEksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru: F Siswa dapat Memahami fungsi dari vitamin sebagai pengatur tubuh F Memahami menu makanan yang bergizi seimbang (empat sehat § Makanan pokok § Lauk pauk § Sayuran § Buah-buahan § Susu F Memahami cara mengolah bahan makanan dengan benar, seperti: § Tidak membeli makanan yang terbuka. § Jika membeli makanan yang tertutup perhatikan cara pengolahannya. § Sayurang yang dimakan mentah harus benar-benar dicuci bersih. § Sayuran jangan dimasak terlala matang karena dapat merusak zat gizi.s F Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan F memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan. & Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi, guru: F Menyebutkan beberapa jenis vitamin dan manfaatnya F membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna; F memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis; F memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut; F memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok; F memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok; & Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru: F Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa F Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan | (50 menit) | ||||||
o Memberikan kesimpulan bahwa makanan yang bergizi seimbang mengandung karbohidrat, lemak, protein, mineral, air dan vitamin | (5 menit) | ||||||
o Tugas 1.2 (hlm.27) | |
G. Penilaian:
Indikator Pencapaian Kompetensi | Teknik Penilaian | Bentuk Instrumen | Instrumen/ Soal |
o Mengidentifikasi alat pencernaan makanan pada manusia. o Mencari informasi tentang penyakit yang berhubungan dengan pencernaan. o Mempraktekkan kebiasaan hidup sehat untuk menjaga kesehatan alat pencernaan. o Mengidentifikasi makanan bergizi dan menyimpulkan bahwa makanan yang bergizi dengan jumlah dan susunan menu seimbang menjadikan tubuh sehat. o Mempraktekkan cara-cara mengolah bahan makanan dengan tetap mempertahankan nilai gizinya. | Tugas Individu | Uraian Objektif | o Jelaskanlah alat pencernaan makanan pada manusia. o Jelaskanlah tentang penyakit yang berhubungan dengan pencernaan. o Praktekkan kebiasaan hidup sehat untuk menjaga kesehatan alat pencernaan. o Jelaskanlah makanan bergizi dan menyimpulkan bahwa makanan yang bergizi dengan jumlah dan susunan menu seimbang menjadikan tubuh sehat. o Praktekkan cara-cara mengolah bahan makanan dengan tetap mempertahankan nilai gizinya. |
FORMAT KRITERIA PENILAIAN
& Produk ( hasil diskusi )
No. | Aspek | Kriteria | Skor |
1. | Konsep | * semua benar * sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah | 4 3 2 1 |
& Performansi
No. | Aspek | Kriteria | Skor |
1. 2. 3. | Pengetahuan Praktek Sikap | * Pengetahuan * kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan * aktif Praktek * kadang-kadang aktif * tidak aktif * Sikap * kadang-kadang Sikap * tidak Sikap | 4 2 1 4 2 1 4 2 1 |
& LEMBAR PENILAIAN
No | Nama Siswa | Performan | Produk | Jumlah Skor | Nilai | ||
Pengetahuan | Praktek | Sikap | |||||
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. | | | | | | | |
CATATAN :
@ Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.
@ Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.
............, ......................20 ...
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mapel IPA
.................................. ..................................
NIP : NIP :